Rapat hari ini ada 4 agenda yang dibahas yaitu perihal keamanan data, atribut SIM, Kohort, dan Jadwal KRS – UTS – UAS, Vs Pembayaran Pada Pembahasan pertama adalah keamanan data untuk fitur lupa password di sistem informasi akademik dengan keamanan verifikasi kode keamanan melalui email.
PTIK Melakukan Online Zoom Meeting bersama pimpinan Wakil Rektorat II dengan Ibu Nurmala membahas tentang survey kepuasaan layanan dosen dan tenaga kependidikan (tendik) Universitas Pancasila Tahun Akademik 2021 / 2022
Team PTIK melakukan sosialisasi demo untuk website survey untuk mitra universitas pancasila di ruang kemahasiswaan dengan Ibu Nurmala Wakil Rektorat pada hari jumat 26 Agustus 2021 di hadiri oleh kepala PTIK dan Tim Programmer lainnya.
PTIK melaksanakan Workshop Pembuatan Tagihan Biaya Pendidikan Pada Sistem Keuangan (SIKEU). Workshop yang di pandu oleh Beatrix sekaligus selaku admin dan programmer dari SIKEU menjelaskan alur dan cara kerja SIKEU, SIKEU di kembangkan untuk memudahkan tracking proses pembayaran tagihan belajar mengajar di Universitas Pancasila.
Era globalisas saat ini Fokus PTIK adalah menjadi salah satu media yang menerapan ICT Information and Communication Technologies (ICT) untuk mendukung dan memudahkan aktivitas kehidupan manusia salah satunya adalah bidang pendidikan untuk civitas akademik Universitas Pancasila.